Scroll Ke bawah untuk melanjutkan

Unimor Pertama Kali Panen Perdana Di Musim Hujan

Reporter : Abe Editor: Redaksi
Poros NTT News
Keterangan foto; Bukti hasil panen dari lahan pertanian.

Nah disini, adik-adik mahasiswa itu perlu menangkap peluang. Yang mana bisa menjadikan kebun sebagai tempat belajar.

“Kita punya target yang namanya Perguruan Tinggi itu bukan hanya mau menghasilkan Serjana dan  bukan saja hanya mau menjadi Pegawai Negeri Sipil. Tapi minimal target kita itu bisa menciptakan wirausaha muda,” katanya.

Selain itu dirinya juga sangat bangga dengan teman-teman di Program Studi Agribisnis.

Bukan hanya para Dosen pembina mata kulia tetapi adik mahasiswa yang  benar-benar berkompeten untuk belajar sehingga  apa yang sudah mereka pelajari  bisa menjadi modal untuk berwirausaha, ujarnya.

Ketua Program Studi Agribisnis Unimor, Simon Juan Kune menyatakan bahwa setiap program studi di Perguruan Tinggi, wajib adanya mata Kuliah Kewirausahaan.

Baca Juga :  Kebijkan Kontroversi dari Gubernur NTT Siswa Masuk Jam 5 Pagi, DPRD Flotim: Salah Satu SMAK di Flotim Sudah Terapkan Hal Itu Sejak Lama