Kupang,PRS – Juliet Nostra Dasilva merupakan mahasiswa semester 3 jurusan Pendidikan Bahasa Inggris di Universitas Nusa Cendana (Undana) Kupang.
Disampaikan kepada PorosNTT, Cris Hayon menyampaikan Dasilva, mengalami insiden kena gigitan anjing pada hari Senin, 25 Desember 2023, pukul 3:23 Wita.
Kejadian tersebut terjadi di paha kiri dan diduga anjing tersebut beranak.
Dari gambar, diketahui Juliet mengalami gigitan anjing sekitar 4 luka gigitan.
Setelah insiden tersebut, Juliet segera membersihkan luka dengan menggunakan alkohol dan betadine.
Saat ini, kondisi lukanya sudah mulai mengering, namun terdapat beberapa lembab di sekitar bekas gigitan.