Perbedaan Perekonomian Negara Maju dan Negara Berkembang, Fokus pada Progres Indonesia

Poros NTT News
Gambar Istimewa Menteri Keuangan Indonesia, Sri Mulyani Indrawati.

Mereka bekerja sangat keras sehingga orangnya kerja biasa aja dan kemudian dia bisa take vacation (berlibur),” ungkap Menteri Keuangan.

Menteri Keuangan menekankan bahwa, berdasarkan pengamatannya di Republik Indonesia (RI), kebanyakan orang bekerja keras banget namun asetnya “tidur-tidur saja,” tanpa bisa menikmati liburan.

Lebih menarik hal ini, menurutnya, adalah perbedaan yang signifikan dalam sistem perekonomian.

“Kalau di Republik kita, nggak pernah vacation, kerja terus… asetnya tidur,” katanya dengan nada prihatin.

Menteri Keuangan mengajak untuk merenungkan bagaimana sistem ekonomi di Indonesia dapat ditingkatkan agar semua aset dapat bekerja maksimal.

Dengan melakukan perubahan dalam pendekatan perekonomian, diharapkan Indonesia dapat terus berkembang menuju negara maju yang mampu memberikan kesejahteraan bagi seluruh rakyatnya.

Video yang diunggah oleh Investorcoffee mendapatkan respons positif dari para pengguna media sosial dengan 29,7rb like, 2.789 komentar yang bagi 5.444 orang, menunjukkan ketertarikan masyarakat terhadap perbandingan ini.

Namun dalam 2.789 komentar Netizen terdapat salah satunya “ orang di Negara maju Korupsinya lebih sedikit bu.

Baca Juga :  Inisiatif Indosat Tetap Dukung Pariwisata dan Pemberdayaan Perempuan Melalui Program SheHacks

Ada yang mengatakan korupsi sepertinya emang salah satu penyebab utama terhambatnya kemajuan negeri ini.

Ada juga lebih menyarankan bubarkan saja DPR 5 tahun kedepan bisa jadi Negara Maju,demikain beberapa komentar ini yang lansir

Dengan harapan perubahan dalam sistem perekonomian, Indonesia diharapkan dapat meraih kemajuan ekonomi yang lebih baik dan memberikan manfaat bagi seluruh lapisan masyarakat di tahun 2024 yang akan datang (red). (HL)