Daerah  

Waspada Cuaca Extrem, BPBD Flotim Telah Keluarkan Surat Peringatan Dini Bibit Siklon 98S

Poros NTT News

Larantuka,PRS – Menindak lanjuti siaran PERS dari BMKG kupang tentang peringatan dini bibit siklon 98S di laut Arufu yang diperkirakan akan menimbulkan cuaca extrem di wilayah NTT dari tanggal 8 hingga 11 April, maka Badan Penanggulang Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Flores Timur (Flotim) telah mengeluarkan surat Himbauan kepada para camat sekabupaten Flotim.

Nantinya para camat akan menindaklanjuti dengan kembali menyurati para Lurah atau Kepala Desa di wilayah mereka masing-masing.

Hal tersebut disampaikan oleh Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Flores Timur, Avelina Manggota Hallan ketika dikonfirmasi media ini pada senin (10/04/2023) sore tadi.

Ia mengatakan bahwa BPBD Flotim telah mengeluarkan surat himbauan kepada kepada dan camat se kabupaten Flotim terkait himbaun dini cuaca yang extrem yang diperkirakan akan melanda wilayah Flores Timur.

“Tanggal 6 april kemarin setelah mendapat surat dari BPBD Provinsi kita langsung menyurati para camat untuk nanti bisa diteruskan kepada kepala desa ataupun Lurah di masing-masing wilayah kecamatan untuk bisa diinformasikan kepada masyarakat” ungkapnya.

Baca Juga :  Bupati TTU Bantah Terlibat Dugaan Korupsi Proyek Puskesmas Mamsena Rp Rp 3,8 Milyar

Lebih lanjut dirinya juga mengingatkan masyarakat agar jangan panik yang berlebihan setelah mendapat informasi tentang Siklon 98S dimaksud.

“kita menghimbau kepada masyarakat untuk tidak panik yang berlebihan setelah mendengar himbauan tentang siklon 98S tetapi harus tetap waspada,”pinta Avelina.

Oleh karena itu, pihanya juga menghimbau agar masyarakat dapat meningkatkan kesiap siagaan dengan melakukan hal-hal sebagai berikut :

1. Memangkas pohon atau dahan pohon yang rapuh dan mudah patah.

Exit mobile version